3+ Cara Menyambungkan Speaker Aktif Ke TV LED Samsung Pasti Berhasil
entrispot.eu.org - 3+ Cara Menyambungkan Speaker Aktif Ke TV LED Samsung Pasti Berhasil. Kini TV LED Samsung telah dilengkapi dengan beberapa fitur. Salah satunya adalah fitur untuk mengkonfigurasikan dengan speaker aktif atau home theater. Sehingga, suara yang dihasilkan oleh TV LED Samsung terasa halus dan lebih menggelegar. Cocok bagi Anda yang gemar mendengarkan musik atau menonton film bioskop dari rumah dengan menggunakan TV LED dari Samsung.
Nah, untuk menghubungkan antara speaker aktif ke TV LED Samsung ini memang cukup mudah. Akan tetapi, masih banyak orang yang bingung bagaimana menyambungkan speaker aktif ke TV LED, terlebih ketika Anda menyambungkan speaker aktif dengan fitur bluetooth.
Pasalnya, tidak semua TV LED dari Samsung ini memiliki fitur terbaru, seperti dongle audio atau bluetooth. Sehingga, Anda harus mengetahui spesifikasi speaker aktif yang akan disambungkan dengan TV LED dari Samsung.
Panduan Menyambungkan Speaker Aktif ke TV LED Samsung
Untuk mendapat pengalaman suara halus dan menggelegar dari TV LED Samsung, maka Anda harus menyambungkan dengan speaker aktif. Ya, speaker aktif ini dapat menghasilkan suara yang cukup memanjakan telinga.
Akan tetapi, Anda harus mengkonfigurasikan dengan speaker aktif. Perlu Anda ketahui bahwa ada 3 cara menyambungkan speaker aktif ke TV LED Samsung. Diantaranya adalah sebagai berikut ini :
1. Menyambungkan dengan Kabel RCA
Cara yang pertama adalah dengan menyambungkan menggunakan kabel RCA. Ya, semua jenis speaker aktif ini selalu dibekali dengan kabel RCA. Untuk menyambungkannya dengan TV LED Samsung ini cukup mudah.
Silahkan lihat bagian belakang TV LED Samsung milik pribadi. Kemudian, colokkan kabel RCA speaker aktif sesuai dengan warna. Dan kemudian, secara otomatis speaker aktif telah tersambung dengan TV LED Samsung milik pribadi.
2. Menyambungkan dengan Dongle
Cara yang kedua adalah menggunakan dongle. Untuk dapat menggunakan cara ini, maka Anda harus memiliki dongle TV to Speaker Active. Langkah pertama, sambungkan dongle ke TV LED Samsung.
Dan kemudian, cari menu dongle Samsung Sync. Kemudian, konfigurasikan dengan speaker aktif. Jika berhasil tersambung, maka suara yang dihasilkan pada TV akan tersambung ke speaker aktif.
3. Menyambungkan dengan Fitur Bluetooth
Dan 3 cara menyambungkan speaker aktif ke TV LED Samsung yang terakhir menggunakan fitur bluetooth. TV LED Samsung terbaru memang dibekali dengan fitur bluetooth. Untuk itu, pastikan speaker aktif milik pribadi juga memiliki fitur bluetooth.
Langkah pertama, hidupkan fitur bluetooth pada TV dan speaker aktif. Kemudian, sambungkan kedua perangkat tersebut menggunakan bluetooth. Jika telah tersambung, maka speaker aktif akan mengeluarkan suara yang dihasilkan oleh TV LED milik pribadi.
Tips Mencari Speaker Aktif untuk TV LED Samsung
Memang, ada banyak model dan merk speaker aktif. Akan tetapi, tidak semua speaker aktif ini bisa disambungkan dengan TV LED Samsung. Ada beberapa tips untuk memilih speaker aktif. Tips pertama, pastikan speaker aktif dibekali dengan fitur lengkap, seperti dongle dan bluetooth.
Sebab, fitur tersebut memudahkan pengguna untuk menyambungkan speaker aktif dengan TV LED Samsung tanpa menggunakan kabel. Tips kedua, pilih speaker aktif dengan desain mobile. Sehingga, Anda bisa meletakkan speaker aktif di beberapa sudut rumah.
Akhir Kata
Sehingga, speaker aktif yang tersambung dengan TV LED Samsung ini tidak memakan banyak tempat. Speaker aktif menjadi salah satu perangkat yang banyak digunakan untuk memperjelas suara dari TV LED. Untuk itu, ketahui beberapa cara menyambungkan speaker aktif ke TV LED Samsung dengan cepat dan mudah untuk anda semua.
0 Response to "3+ Cara Menyambungkan Speaker Aktif Ke TV LED Samsung Pasti Berhasil"
Posting Komentar